Parade Kapal Perang dan Atraksi Pesawat Tempur Meriahkan Puncak Hari Nusantara di Wakatobi

Date:

Puncak Hari Nusantara 2022 yang dilaksanakan di Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara diramaikan dengan parade kapal perang dan pesawat tempur di sekitar Marina Togo Mowondu Wakatobi, Selasa (13/12/2022).

Aksi parade kapal perang milik TNI AL dan pesawat tempur milik TNI AU, membuat warga senang dan menyaksikan langsung parade tersebut.

Selain itu puluhan penerjun payung dari kesatuan Kopaska Angkatan Laut dan Udara ikut memeriahkan hari Nusantara dangen membawa bendera merah putih dan mendarat di atas laut.

Hari Nusantara 2022 yang bertemakan ‘Ekonomi Biru Untuk Indonesia Lebih Kuat’ ini dilaksanakan selama lima hari ini telah melakukan berbagai kegiatan seperti bersihkan laut, kampanye gemar makan ikan, hingga penanam mangrove dan pelepesan tukik.

Hari Nusantara 2022 ditutup dengan berbagai tarian adat Wakatobi yang dilakukan oleh putra putri dari Kabupaten Wakatobi.

Puncak Hari Nusantara 2022 yang dilaksanakan di Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara diramaikan dengan parade kapal perang dan pesawat tempur di sekitar Marina Togo Mowondu Wakatobi, Selasa (13/12/2022).

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

PERAN MAHASISWA DALAM MENDUKUNG PROGRAM KEMDIKBUD  “MAGANG MERDEKA”

Keahlian di masa revolusi industri 4.0, yaitu fenomena mengkolaborasikan...

Presiden Joko Widodo Lantik Menkominfo dan Wamenkominfo

Jakarta, 17/07/2023, Presiden Joko Widodo secara resmi melantik Budi...

Dimensi Baru dalam Debat Bumi Datar: Perspektif Interdimensional

Debat tentang bentuk Bumi telah berlangsung selama berabad-abad, dengan...

Sejarah Samsung Menuju Pencapaian sebagai Raja Smartphone Android

Samsung Electronics, sebuah perusahaan teknologi global yang berbasis di...